• Beranda
  • CARRIER
  • DISCLAIMER
  • Dukungan
  • Home 1
  • Home 3
  • Home 4
  • Home 5
  • Home 6
  • Kantor Bidik
  • kantor Depan bidik
  • Kebijakan Privacy
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tarif Iklan Cetak
  • Tarif Iklan Online
  • TENTANG KAMI
  • Terms of Service
Bidik.news
Baner Iklan
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
    • BANYUWANGI
    • GRESIK
    • JEMBER
    • KEDIRI
    • KOTA BATU
    • LAMONGAN
    • MADIUN
    • MAGETAN
    • MALANG
    • MOJOKERTO
    • NGAWI
    • PACITAN
    • PAMEKASAN
    • PASURUAN
    • SAMPANG
    • SIDOARJO
    • SITUBONDO
    • SUMENEP
    • TRENGGALEK
    • TUBAN
    • TULUNGAGUNG
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
    • EKONOMI
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM
No Result
View All Result
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
    • BANYUWANGI
    • GRESIK
    • JEMBER
    • KEDIRI
    • KOTA BATU
    • LAMONGAN
    • MADIUN
    • MAGETAN
    • MALANG
    • MOJOKERTO
    • NGAWI
    • PACITAN
    • PAMEKASAN
    • PASURUAN
    • SAMPANG
    • SIDOARJO
    • SITUBONDO
    • SUMENEP
    • TRENGGALEK
    • TUBAN
    • TULUNGAGUNG
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
    • EKONOMI
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM
No Result
View All Result
Bidik.news
No Result
View All Result
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM
Home EKBIS

TPS Tanam 10.000 Bibit Mangrove untuk Keberlanjutan Ekosistem

Haria Kamandanu by Haria Kamandanu
1 month ago
in EKBIS
Reading Time: 2 mins read
0
Pembibitan & perawatan bibit mangrove jenis Rhizophora mucronata bagian dari program keberlanjutan. (foto: ist)

Pembibitan & perawatan bibit mangrove jenis Rhizophora mucronata bagian dari program keberlanjutan. (foto: ist)

0
SHARES
7
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

SURABAYA | bidik.news – Terminal Petikemas Surabaya (TPS) terus memperkuat komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan melalui pengembangan pembibitan dan perawatan bibit mangrove jenis Rhizophora mucronata sebagai bagian dari program keberlanjutan “Menanam Harapan Menjaga Keberlanjutan”.

Jenis mangrove ini dipilih karena memiliki kemampuan tinggi dalam menahan abrasi, mengikat sedimen, memperkaya keanekaragaman hayati pesisir, sekaligus menjadi penyerap karbon biru (blue carbon) yang efektif sebagai bagian dari upaya mitigasi perubahan iklim.

Berkerja sama dengan kelompok petani mangrove lokal “Kompak Mandiri Lestari”, saat ini sebanyak 10.000 bibit Rhizophora mucronata tengah dibudidayakan di area pembibitan internal TPS melalui tahapan yang terukur mulai dari seleksi propagul unggul, penyiapan media tanam yang tepat, pemeliharaan rutin, hingga pemantauan pertumbuhan secara berkala.

Upaya ini dilakukan untuk memastikan bibit tumbuh kuat dan siap mendukung rehabilitasi kawasan pesisir Surabaya dan wilayah lain yang membutuhkan perlindungan ekosistem.

Sekretaris Perusahaan TPS, Erika A. Palupi menegaskan, pembibitan mangrove ini strategi keberlanjutan jangka panjang perusahaan.

“Dengan menyiapkan bibit secara terukur dan terencana, kami dapat memperluas manfaat lingkungan hingga ke wilayah pesisir yang membutuhkan perlindungan lebih kuat, sekaligus membuka ruang kolaborasi lebih luas dalam memperkuat ketahanan ekosistem pesisir di Indonesia,” kata Erika, Selasa (9/12/2025).

Bibit mangrove yang dikembangkan TPS diharapkan mampu menjadi benteng alami terhadap abrasi dan perubahan arus laut, serta menjaga keseimbangan ekologis melalui penyediaan habitat bagi biota pesisir.

Saat ini, program pembibitan TPS ditargetkan siap panen dan siap tanam pada April 2026. TPS membuka kesempatan bagi perusahaan, instansi pemerintah, lembaga sosial, maupun komunitas pemerhati lingkungan untuk bersama-sama memperluas manfaat restorasi pesisir.

“TPS menyediakan bibit mangrove secara gratis bagi pihak yang ingin mengembangkan program pelestarian pesisir. Silakan berkoordinasi dengan Tim TJSL TPS untuk kolaborasi lebih lanjut. Ini bentuk kontribusi nyata kami dalam menghadirkan manfaat ekologis yang berkelanjutan,” tambah Erika.

Melalui program “Menanam Harapan Menjaga Keberlanjutan”, TPS makin mempertegas integrasi prinsip Environmental, Social, and Governance (ESG) dalam operasional perusahaan, sekaligus mendorong lahirnya dampak positif bagi lingkungan dan masyarakat pesisir.

“Keberlanjutan adalah warisan yang ingin kami bangun untuk masa depan. Melalui pembibitan mangrove ini, TPS menanam harapan bagi pesisir Indonesia,” tutup Erika.

Related Posts:

  • WhatsApp Image 2025-10-17 at 11.48.33
    TPS Perkuat Komitmen ESG Lestarikan Ekosistem…
  • WhatsApp Image 2024-05-22 at 16.10.18
    Lanjutkan Inisiatif Berkelanjutan #SayangBumi, Acer…
  • WhatsApp Image 2025-08-16 at 12.49.31
    TPS Tanam 80 Pohon untuk Kurangi Emisi Karbon
  • WhatsApp Image 2025-08-05 at 07.49.14
    SIG Tanam 13.424 Batang Pohon Pulihkan Lahan Bekas…
  • WhatsApp Image 2023-06-16 at 11.20.05
    Lestarikan Lingkungan, Sampoerna Kayoe Resmikan…
  • WhatsApp Image 2025-10-27 at 15.45.19
    TPS Bantu Komputer & Printer ke Yayasan Insan Mulia Cerdas
Previous Post

realme C85 Series Sambangi Surabaya Bawa Baterai Jumbo & Tahan Air Ultra IP69

Next Post

TTL Siap Hadapi Lonjakan Arus Petikemas Nataru 2025-2026 dengan Operasional Optimal

Haria Kamandanu

Haria Kamandanu

RelatedPosts

Tingkatkan pelayanan Masyarakat, RSUD Grati Tambah Kamar Operasi
JAWA TIMUR

Tingkatkan pelayanan Masyarakat, RSUD Grati Tambah Kamar Operasi

by rusdi
12/01/2026
0

PASURUAN I bidik.news - RSUD Grati terus berbenah dan mengedepankan layanan kesehatan untuk masyarakat. Hal ini diwujudkan dengan menambah jumlah...

Read moreDetails
Tiba di Banyuwangi, Ratusan Becak Listrik Bantuan Presiden Prabowo Siap Disalurkan

Tiba di Banyuwangi, Ratusan Becak Listrik Bantuan Presiden Prabowo Siap Disalurkan

12/01/2026
Polisi Bersama BPBD Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Tawangmangu–Plaosan

Polisi Bersama BPBD Evakuasi Pohon Tumbang di Jalur Tawangmangu–Plaosan

12/01/2026

Tingkatkan Nilai Ekonomis, Komisi D DPRD Jatim Usulkan Pengelolaan Iklan Trans Jatim Melalui Skema BUMD atau Pihak Ketiga

12/01/2026

Bupati Pasuruan Kukuhkan Dewas RSUD Bangil Dan RSUD Grati, Tingkatkan Pelayanan

12/01/2026

PDIP Jatim Rayakan HUT ke-53 dengan Laporan Kinerja ke Masyarakat

12/01/2026
Next Post
TTL Siap Hadapi Lonjakan Arus Petikemas Nataru 2025-2026 dengan Operasional Optimal

TTL Siap Hadapi Lonjakan Arus Petikemas Nataru 2025-2026 dengan Operasional Optimal

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Bidik.news

Bekerja dengan Mata Hati

Follow Us

Recent News

Tingkatkan pelayanan Masyarakat, RSUD Grati Tambah Kamar Operasi

Tingkatkan pelayanan Masyarakat, RSUD Grati Tambah Kamar Operasi

12/01/2026
Tiba di Banyuwangi, Ratusan Becak Listrik Bantuan Presiden Prabowo Siap Disalurkan

Tiba di Banyuwangi, Ratusan Becak Listrik Bantuan Presiden Prabowo Siap Disalurkan

12/01/2026
  • TENTANG KAMI
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Terms of Service
  • Kebijakan Privacy
  • DISCLAIMER
  • CARRIER
  • Tarif Iklan Online
  • Tarif Iklan Cetak
  • Dukungan

© 2025 PT Pulitzer Indonesia Media-IT Bidiknews.

No Result
View All Result
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
    • BANYUWANGI
    • GRESIK
    • JEMBER
    • KEDIRI
    • KOTA BATU
    • LAMONGAN
    • MADIUN
    • MAGETAN
    • MALANG
    • MOJOKERTO
    • NGAWI
    • PACITAN
    • PAMEKASAN
    • PASURUAN
    • SAMPANG
    • SIDOARJO
    • SITUBONDO
    • SUMENEP
    • TRENGGALEK
    • TUBAN
    • TULUNGAGUNG
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
    • EKONOMI
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM

© 2025 PT Pulitzer Indonesia Media-IT Bidiknews.