BIDIK NEWS | JEMBER – Kehadiran Khofifah Indar Parawansa dalam acara Silaturrohmi dan Launching buku “Islam Rahmatan Lil’alamin,” Selasa, (17/7/2018) di City Forest and Farm Jember.
Dalam acara silaturrohmi yang di hadiri oleh komponen partai pendukung dan para relawan pemenangan serta para undangan ini di buka dengan sambutan oleh panitia beserta tuan rumah HM.Arum Sabil.
Dalam sambutanya Arum Sabil menyapa semua undangan yang hadir serta semua relawan , “Inilah sosok Khofifah yang telah kita perjuangkan dan Alhamdulillah jerih payah kita terobati, ” ujar Arum Sabil.
Dalam sambutanya Khofifah banyak menyentuh soal buku yang berjudul “Islam Rahmatan Lil’alamin,” hasil pemikiran Dr.KH.A. Hasyim Muzadi.
Terkait terpilihnya dalam Pilgub Jatim yang lalu , Khofiffah memgatakakan , bahwa semua keberhasilan ini tidak lepas dan berkat pertolongan Allah serta kerja keras semua pihak, terutama atas kerja keras dan bantuan dari Abah HM.Arum Sabil sehingga hasilnya bisa kita lihat bersama.
Ketika di tanya soal skala prioritas oleh awak Media Khofifah mengatakan ,” Pelan tikan masih belum di laksanakan , tentu semua kebijakan masih ada di tangan Gubenur – Wakil Gubenur dan Pemprof, namun kita sudah menyiapkan Tim Nafigasi Program, ” ujarnya
Dimana tim ini di komandani oleh teman teman pakar dari akademisi .( Monas).











