• Beranda
  • CARRIER
  • DISCLAIMER
  • Dukungan
  • Home 1
  • Home 3
  • Home 4
  • Home 5
  • Home 6
  • Kantor Bidik
  • kantor Depan bidik
  • Kebijakan Privacy
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tarif Iklan Cetak
  • Tarif Iklan Online
  • TENTANG KAMI
  • Terms of Service
Bidik.news
Baner Iklan
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
    • BANYUWANGI
    • GRESIK
    • JEMBER
    • KEDIRI
    • KOTA BATU
    • LAMONGAN
    • MADIUN
    • MAGETAN
    • MALANG
    • MOJOKERTO
    • NGAWI
    • PACITAN
    • PAMEKASAN
    • PASURUAN
    • SAMPANG
    • SIDOARJO
    • SITUBONDO
    • SUMENEP
    • TRENGGALEK
    • TUBAN
    • TULUNGAGUNG
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
    • EKONOMI
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM
No Result
View All Result
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
    • BANYUWANGI
    • GRESIK
    • JEMBER
    • KEDIRI
    • KOTA BATU
    • LAMONGAN
    • MADIUN
    • MAGETAN
    • MALANG
    • MOJOKERTO
    • NGAWI
    • PACITAN
    • PAMEKASAN
    • PASURUAN
    • SAMPANG
    • SIDOARJO
    • SITUBONDO
    • SUMENEP
    • TRENGGALEK
    • TUBAN
    • TULUNGAGUNG
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
    • EKONOMI
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM
No Result
View All Result
Bidik.news
No Result
View All Result
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM
Home JAWA TIMUR

Freeport Indonesia Dukung Penuh Pelaksanaan Festival Nasi Krawu Vol.3 di Gresik

M Rohim by M Rohim
7 months ago
in JAWA TIMUR, GRESIK
Reading Time: 2 mins read
0
Perwakilan PT Freeport Indonesia saat menerima piagam penghargaan dari Komunitas Wartawan Gresik, Minggu (1/5/2025).

Perwakilan PT Freeport Indonesia saat menerima piagam penghargaan dari Komunitas Wartawan Gresik, Minggu (1/5/2025).

0
SHARES
11
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

GRESIK I bidik.news – PT Freeport Indonesia menyatakan dukungannya terhadap pelaksanaan Festival Nasi Krawu 2025 yang digagas Komunitas Wartawan Gresik (KWG) di Wisata Alam Gosari Kecamatan Ujungpangkah Kabupaten Gresik Jawa Timur Minggu (01/06/2025).

Kegiatan yang merupakan puncak Hari Pers Nasional (HPN) 2025 ini sukses diselenggarakan dengan partisipasi publik yang sangat luar biasa. Hampir 5.000 masyarakat tumplek-blek hadir di lokasi acara.

Katri Krisnati, VP Corporate Communications PT Freeport Indonesia mengatakan, dukungan yang diberikan ini merupakan komitmen perusahaan dalam melestarikan kekayaan budaya lokal, sekaligus mendorong pertumbuhan UMKM dan pariwisata.

“PT Freeport Indonesia mendukung Festival Nasi Krawu 2025 sebagai bentuk komitmen kami dalam melestarikan kekayaan budaya lokal, khususnya kuliner khas Gresik yaitu Nasi Krawu, sekaligus mendorong pertumbuhan UMKM di Gresik,” kata Katri kepada media di Kabupaten Gresik.

Katri mengaku bangga atas inisiatif yang dilakukan Komunitas Wartawan Gresik, ia menilai langkah insan media ini menyelaraskan semangat pers dalam aksi nyata bersama melestarikan warisan budaya yang sudah diakui skala nasional.

“Kami sangat mengapresiasi Komunitas Wartawan Gresik (KWG) yang telah menyelaraskan semangat pers dengan aksi nyata melestarikan budaya Gresik melalui kegiatan ini,” ujar Katri.

Sementara itu, Ketua KWG Miftahul Arif mengungkapkan bahwa sinergi antara media, korporasi, dan pelaku UMKM dalam Festival Nasi Krawu menjadi langkah strategis dalam menjaga warisan budaya sekaligus memperkuat ekonomi kerakyatan.

“Kami berterima kasih atas dukungan PT Freeport Indonesia. Ini menjadi penyemangat bagi kami untuk terus menghadirkan kegiatan-kegiatan yang membawa manfaat nyata bagi masyarakat,” ujar jurnalis CNN Indonesia ini.

Dengan dukungan dari berbagai pihak termasuk Freeport, KWG optimistis Festival Nasi Krawu akan menjadi agenda budaya tahunan yang akan memberikan dampak ekonomi dan sosial yang signifikan.

Atas komitmen tersebut, KWG juga memberikan piagam penghargaan kepada Freeport Indonesia sebagai perusahaan yang berkontribusi terhadap kemajuan dan pengembangan warisan budaya.

“Ini adalah wujud nyata komitmen kolaborasi yang kami jalin bersama PT Freeport Indonesia, semoga kemitraan ini terus terbangun sehingga bisa bersama-sama membangun Gresik lebih baik,” terangnya.

Sementara itu, Plt Bupati Gresik Asluchul Alif mengapresi langkan insan pers di Kota Pudak dalam rangka kepeduliannya terhadap warisan budaya. Menurutnya, ini ikhtiar yang luar biasa dan patut dipertahankan.

“Ini ikhtiar luar biasa dari KWG. Pemkab Gresik sangat mendukung kegiatan seperti ini, apalagi digelar di desa wisata. Ini bentuk nyata insan pers ikut membangun Gresik,” ujar dia yang diamini Ketua DPRD M Syahrul Munir yang hadir secara langsung.

Selain berbagi seribu nasi krawu kepada masyarakat, KWG juga membuka stand layanan administrasi kependudukan dengan menggandeng Dispendukcapil dan layanan konsultasi hukum gratis dengan menggandeng YLBH Fajar Trilaksana, simulasi SIM serta donor darah PMI. Tak hanya itu, ada pula belasan penampil pagelaran seni budaya seperti reog, jaranan, drum band, teater, musik, menari dan lain sebagainya.

Related Posts:

  • IMG-20250529-WA0004
    Jangan Lupa, 1 Juni 2025 di Wagos! Ada Festival Nasi…
  • IMG-20250517-WA0058
    Peringati HPN 2025, KWG Gelar Festival Tumpeng 1.000…
  • IMG-20230310-WA0000
    Rangkaian HPN 2023, KWG Gelar Festival Nasi Krawu…
  • IMG-20250523-WA0100
    Seni Reog Ponorogo Akan Hadir Meriahkan Festival…
  • 20250601_120310
    Dipadati Ribuan Warga, Plt Bupati Gresik Apresiasi…
  • 20240423_125032
    Kolaborasi KWG Bersama Baznas Gresik, Nurul Hayat,…
Previous Post

Bupati Ipuk Sapa Jamaah Haji di Tanah Suci, Titip Doa Buat Banyuwangi

Next Post

Pemkab Banyuwangi Tambah Fasilitas Air Bersih dan Perluas Lahan Parkir di Gunung Ijen

M Rohim

M Rohim

RelatedPosts

Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan
NGAWI

Polisi Ngawi Laksanakan Pengamanan Pengajian di Mantingan

by eko setiyowati
11/01/2026
0

  NGAWI | bidik.news – Polres Ngawi Polda Jatim di bawah kepemimpinan Kapolres Ngawi AKBP Charles Pandapotan Tampubolon, S.I.K., S.H.,...

Read moreDetails
Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan

Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan

11/01/2026
Tangis Haru Selimuti Pelepasan Kombes Pol Rama Samtama Putra dari Polresta Banyuwangi

Tangis Haru Selimuti Pelepasan Kombes Pol Rama Samtama Putra dari Polresta Banyuwangi

11/01/2026

Synchroma Fest 2026 Fikom Unitomo: Panggung Pembuktian Mahasiswa Siap Bersaing di Dunia Profesional

10/01/2026

Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Jatim Tegaskan Komitmen Partai Semakin Solid dan Dekat dengan Rakyat di Usia 53 Tahun

10/01/2026

Kapolresta Banyuwangi Berganti, Bupati Ipuk Harap Lanjutkan Sinergi Baik Jaga Kondusifitas Daerah

10/01/2026
Next Post
Pemkab Banyuwangi Tambah Fasilitas Air Bersih dan Perluas Lahan Parkir di Gunung Ijen

Pemkab Banyuwangi Tambah Fasilitas Air Bersih dan Perluas Lahan Parkir di Gunung Ijen

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Bidik.news

Bekerja dengan Mata Hati

Follow Us

Recent News

Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan

Polisi Ngawi Laksanakan Pengamanan Pengajian di Mantingan

11/01/2026
Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan

Libur Akhir Pekan, Polisi Magetan Intensifkan Patroli Wisata di Sarangan

11/01/2026
  • TENTANG KAMI
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Terms of Service
  • Kebijakan Privacy
  • DISCLAIMER
  • CARRIER
  • Tarif Iklan Online
  • Tarif Iklan Cetak
  • Dukungan

© 2025 PT Pulitzer Indonesia Media-IT Bidiknews.

No Result
View All Result
  • HOME
  • HUKUM KRIMINAL
  • JAWA TIMUR
    • BANYUWANGI
    • GRESIK
    • JEMBER
    • KEDIRI
    • KOTA BATU
    • LAMONGAN
    • MADIUN
    • MAGETAN
    • MALANG
    • MOJOKERTO
    • NGAWI
    • PACITAN
    • PAMEKASAN
    • PASURUAN
    • SAMPANG
    • SIDOARJO
    • SITUBONDO
    • SUMENEP
    • TRENGGALEK
    • TUBAN
    • TULUNGAGUNG
  • PERISTIWA
  • PEMERINTAHAN
  • PENDIDIKAN
  • KABAR DESA
  • EKBIS
    • EKONOMI
  • GADGET
  • HIBURAN
  • PILKADA
  • WISATA
  • Seni dan Budaya
  • HANKAM

© 2025 PT Pulitzer Indonesia Media-IT Bidiknews.