BIDIK.NEWS |SITUBONDO_Dalam Kejuaraan Anggar Shout East Asian Fencing Federation Champion Ship 2018 di Malaysia.
Atlet asal Situbondo, Billa Dwi Alfiantoro meraih medali perunggu dalam kategori perorangan.
Kejuaraan yang di ikuti oleh Atlet dari seluruh Negara Asia di Malaysia, Atlet asal Situbondo mampu besaing dan berlaga dengan baik sehingga meraih medali perunggu ini patut di banggakan.
Ketua komete Olahraga Nasional Idonesia (KONI) Situbondo, Reno Widigdyo, SH. Mengatakan, ” Patut di banggakan Billa Dwi Alfiantoro Selain berprestasi dan meraih medali dia juga membawa nama baik Situbondo di lingkup Nasional.
Prestasi ini juga akan menjadi motifasi bagi seluruh atlet Situbondo untuk giat berlatih terang Reno.
Informasi yang di dapat dihimpun Bidik News, atlet dari SMASA Situbondo di laga semi final di kalahkan oleh Atlet dari Negara Vietnam dengan skor 15 -7. (Mashuri)







